RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP 1)
Sekolah :
SMP
Matapelajaran : Seni Budaya (Seni Rupa)
Kelas/Semester : VIII/Ganjil
Materi Pokok :
Menggambar Model
Alokasi Waktu : 4 x Pertemuan (12 Jam Pelajaran)
A.
KOMPETENSI INTI (KI)
1.
Menanggapi, dan
menghargai ajaran agama yang dianutnya
2.
Menghargai perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab,
peduli, santun, rasa ingin tahu, estetika, percaya diri, motivasi internal,
toleransi, gotong royong dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan
sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya
3.
Memahami dan menerapkan pengetahuan faktual,
konseptual, dan prosedural dalam ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya,
dan humaniora dengan wawasan kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait
penomena dan kejadian yang tampak mata
4.
Mengolah,
menyaji, dan menalar dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai,
merangkai, memodifikasi dan membuat) dan abstrak (menulis, membaca,
menghitung, dan mengarang) sesuai
dengan yang dipelajari di sekolah dan dari berbagai sumber lainnya yang sama
dalam sudut pandang/teori
|
B.
KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR
1.1. Menerima, menanggapi dan menghargai
keragaman dan keunikan karya seni rupa
daerah sebagai bentuk rasa syukur terhadap
anugerah Tuhan
2.1
Menunjukkan sikap menghargai, jujur, disiplin, melalui
aktivitas berkesenian
2.2
Menunjukkan sikap
bertanggung jawab, peduli, santun
terhadap karya seni rupa dan pembuatnya
2.3
Menunjukkan sikap percaya diri, motivasi internal , kepedulian
terhadap lingkungan dalam berkarya seni
3.1 Memahami konsep dan prosedur menggambar model pada berbagai bahan dan
beragam teknik
Indikator
: 1. Mengeksplorasi
(observasi dan bertanya ) dari berbagai sumber pembelajaran tentang
menggambar model
pada berbagai bahan dan beragam teknik.
4.1. Menggambar
model pada berbagai bahan dan beragam teknik
Indikator : 1. Membuat
disain / sketsa tentang gagasan berkarya seni rupa tentang model pada berbagai
bahan dan beragam teknik berdasarkan
hasil eksplorasi perserta didik masing-masing
2.
Mewujudkan desain menjadi sebuah karya seni rupa jadi (eksperi-menting
atau mencoba) dengan menggunakan peralatan dan bahan yang disediakan perserta
didik masing-masing.
C.
TUJUAN PEMBELAJARAN
Setelah mempelajari pokok bahasan ini, perserta didik
diharapkan mampu :
1.Mengeksplorasi (observasi dan bertanya ) dari berbagai
sumber pembelajaran
tentang Memahami konsep dan prosedur menggambar model pada berbagai bahan dan
beragam teknik
2. Memilih, menentukan dan membuat disain / sketsa
tentang gagasan berkarya seni rupa tentang memahami konsep dan prosedur menggambar model pada berbagai bahan dan
beragam teknik berdasarkan hasil eksplorasi perserta didik
masing-masing
3. Mewujudkan desain menjadi sebuah karyaseni rupa
jadi (eksperimenting atau mencoba)
tentang model
pada berbagai bahan dan beragam teknik dengan menggunakan peralatan dan bahan yang disediakan
perserta didik masing-masing.
4. Menemukan
cara mempublikasi / memamerkan karya seni rupa dalam gambar model dari berbagai bahan dan
beragam teknik, model pada berbagai bahan dan beragam teknik berdasarkan hasil eksplorasi Peserta didik
masing-masing (networking
atau membuat jejaring) kepada orang lain tentang yang telah dibuatnya.
D. MATERI PEMBELAJARAN
Materi pembelajaran berkenaan dengan penjelasan
tentang:
1. Konsep dan prosedur menggambar model
2. Prinsip-prinsip menggambar model
3. Unsur-unsur dalam menggambar model
E.
METODE PEMBELAJARAN
Pendekatan : Pendekatan
Scientific
Model
Pembelajaran : Model
pembelajaran projek based learning, dan
problem based learning
F.
MEDIA, ALAT
DAN SUMBER PEMBELAJARAN
Media :
LCD, Multimedia PowerPoint
Alat dan
bahan : Kertas gambar, pensil 2B, penghapus karet, dan pewarna.
Sumber
belajar : (1)Buku sumber pembelajaran untuk Peserta didik SMP mata pelajaran seni
budaya Kurikulum 2014 penerbit BNSP,
Jakarta; (2) Sumber media internet; (3)Sumber media massa (TV, Koran, majalah,
dll; (4) Moment pagelaran dan pameran di lokal maupun nasional; dan (5)
Kegiatan kesenian di lingkungan setempat.
G.
LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN
KEGI
ATAN
|
DESKRIPSI
KEGIATAN
|
ALOKASI
WAKTU
|
Kegiatan
Awal
|
Kegiatan awal pembelajaran
oleh guru dapat dilakukan melalui aktivitas berikut:
1.
Guru
membuka pembelajaran seni budaya ( seni rupa) dengan mengucapkan
salam, mengabsen dan menanyakan keadaaan kelas.
2.
Guru
memberi apersepsi kepada Peserta
didik berupa menghubungkan materi pelajaran yang lalu dengan pelajaran yang
akan dipelajari.
3.
Guru
menjelaskan tentang tujuan pembelajaran seni rupa, yakni berkarya tentang menggambar model alam benda berdasarkan hasil eksplorasi peserta didik
masing-masing.
|
10 menit
|
Kegiatan inti
|
Kegiatan inti
pembelajaran oleh guru dapat dilakukan melalui aktivitas berikut:
Pertemuan 1
Mengamati
a.
Peserta
didik melihat gambar model alam benda (bentuk kubistis dan silindris) melalui
tayangan atau melalui alam sekitar
b.
Peserta didik membaca buku
tentang konsep dan prosedur menggambar
model alam benda (bentuk kubistis dan silindris)
Menanya
a.
Peserta didik menanyakan berbagai macam model alam benda (bentuk kubistis dan silindris)
b.
Peserta didik menanyakan
makna gambar model alam benda (bentuk kubistis dan silindris)
Mengeksplorasi
a.
Peserta didik mengumpulkan berbagai literatur tentang berbagai macam
gambar model alam benda (bentuk kubistis dan silindris) dalam kehidupan sosial budaya di masyarakat
b.
Peserta didik
membandingkan berbagai macam gambar model alam benda (bentuk kubistis dan silindris) yang berkembang sesuai dengan kehidupan sosial budaya di
masyarakat
Mengasosiasi
a.
Peserta didik menunjukkan berbagai macam
gambar model alam benda (bentuk kubistis dan silindris) dalam kehidupan sosial budaya di masyarakat
b.
Peserta didik menghimpun laporan berbagai
macam gambar model alam
benda (bentuk kubistis dan silindris) yang berkembang sesuai dengan kehidupan sosial budaya di
masyarakat
Mengkomunikasikan
a. Peserta didik menyampaikan hasil pengumpulan dan simpulan
informasi yang diperoleh
b. Peserta didik mempresentasikan secara lisan atau tulisan
mengenai karya yang dikerjakan
|
60
menit
|
Pertemuan
2
Mengamati
c.
Peserta
didik melihat gambar model alam benda
(bentuk bebas) melalui tayangan atau melalui alam sekitar
d.
Peserta didik membaca buku
tentang konsep dan prosedur menggambar
model alam benda (bentuk bebas)
Menanya
a.
Peserta didik menanyakan berbagai macam
model alam benda (bentuk bebas)
b.
Peserta didik
membandingkan berbagai macam
gambar model alam benda (bentuk bebas)
Mengeksplorasi
a.
mengumpulkan
berbagai literatur tentang berbagai
macam gambar model alam
benda (bentuk bebas) dalam
kehidupan sosial budaya di masyarakat
b.
Peserta didik
membandingkan konsep dan prosedur menggambar model alam
benda (bentuk bebas) yang berkembang sesuai
dengan kehidupan sosial budaya di masyarakat
Mengasosiasi
a.
Peserta didik menunjukkan
makna yang terkandung pada gambar model alam benda (bentuk bebas) dalam kehidupan sosial budaya di masyarakat
b.
Peserta didik menghimpun laporan berbagai
macam gambar model alam benda (bentuk bebas) yang berkembang sesuai dengan
kehidupan sosial budaya di masyarakat
Mengkomunikasikan
a.
Peserta didik menyampaikan
hasil pengumpulan dan simpulan informasi yang diperoleh
b.
Peserta didik
mempresentasikan secara lisan atau tulisan mengenai karya yang dikerjakan
|
60
menit
|
|
Pertemuan 3
Mengamati
a. Peserta didik melihat gambar model alam benda melalui tayangan atau melalui
alam sekitar
b. Peserta didik membaca buku tentang konsep dan prosedur menggambar model alam benda
Menanya
a. Peserta didik menanyakan teknik menggambar model alam benda
b.Peserta didik menanyakan langkah-langkah menggambar model alam benda
Mengeksplorasi
a.
Peserta didik
menghubungkan antara teknik
dan langkah-langkah
menggambar model alam benda
b.
Peserta didik menentukan langkah-langkah
menggambar model alam benda
Mengasosiasi
a. Peserta didik menunjukkan teknik
dan langkah-langkah menggambar model alam benda
b. Peserta didik membandingkan teknik dan langkah-langkah
menggambar model alam benda
yang berkembang sesuai dengan kehidupan sosial budaya di masyarakat
Mengkomunikasikan
a.
Peserta didik menyampaikan
hasil pengumpulan dan simpulan informasi yang diperoleh
b.
Peserta didik
mempresentasikan secara lisan atau tulisan mengenai karya yang dikerjakan
|
60
menit
|
|
Pertemuan 4
Mengamati
Membaca
buku tentang konsep, teknik dan langkah-langkah
menggambar alam benda
Menanya
Peserta
didik menanyakan cara menggambar alam benda
Mengeksplorasi
Peserta
didik mengumpulkan literatur mengenai konsep, teknik dan langkah-langkah
menggambar alam benda
Mengasosiasi
Peserta
didik membandingkan konsep, teknik dan langkah-langkah menggambar alam benda
Mengkomunikasikan
Peserta
didik menyampaikan hasil pengumpulan dan simpulan informasi yang diperoleh
Mencipta
Peserta didik membuat gambar alam benda sesuai
keinginan masing-masing
|
60
menit
|
|
Kegiatan
Penutup
|
Kegiatan penutup
pembelajaran oleh guru dan peserta didik dengan melakukan aktivitas berikut:
1.
Guru
dan peserta didik menyimpulkan materi pembelajaran
2.
Guru
dan peserta didik melaksanakan
evaluasi pembelajaran dengan cara penilaian kinerja, penilaian projek,
penilaian portofolio dan penilaian laporan.
3.
Guru
memberi tindak lanjut dengan menugaskan peserta didik
|
10 menit
|
H. PENILAIAN
1. Jenis/teknik penilaian : - Diskusi
-
Tertulis
- Unjuk kerja
2. Bentuk instrumern dan instrumen : -
tes tertulis
- tes
kinerja
3. Pedoman penskoran :
Tidak ada komentar:
Posting Komentar